Pelatihan Modul Ajar dengan Strategi Literasi

19 Oktober 2023 Info Umum Admin 88

Modul ajar merupakan salah satu perangkat ajar, berupa dokumen yang berisi tujuan, langkah, dan media pembelajaran, serta asesmen yang dibutuhkan dalam satu unit/topik berdasarkan Alur Tujuan Pembelajaran (ATP). Modul ajar serupa dengan RPP atau lesson plan yang memuat rencana pembelajaran di kelas.

Pada kesempatan ini, modul ajar yang digunakan dipadukan dengan 
Strategi literasi dalam pembelajaran yang akan dilakukan agar siswa dapat mempelajari konten dengan mengembangkan kemampuan berpikir tingkat tinggi. Siswa tidak hanya dituntut untuk memahami isi teks setelah membaca tetapi melakukan serangkaian kegitan sebelum, selama, dan setelah membaca.


© 2024 SMAN 88 Jakarta. All rights reserved.